Minggu, 21 Oktober 2012

Pastel Udang Ebi

Pastel merupakaan kue kesukaan keluarga saya. Isian pastel bisa dimodifikasi sesuai selera, mulai dari daging, sayuran, telur, bakan udang dan ebi. Resep Bahan Kulit Pastel Udang Ebi : 200 gram tepung terigu protein sedang 1/4 sendok teh garam 1/2 sendok teh kaldu ayam bubuk 25 gram margarin 80 ml air es Resep Bahan Isi...
Lihat Selengkapnya »»  

Bubur Manado

Bubur merupakan salah satu jenis masakan Indonesia yang banyak digemari semua kalangan, baik bayi, anak muda, dewasa, hingga tua. Bubur Manado adalah bubur beras dengan aneka bumbu dan sayuran seperti kangkung, kacang panjang, daun kemangi, ubi merah, jagung pipil dan daun khas Manado yaitu daun gedi. Dimakan dengan ikan tongkol...
Lihat Selengkapnya »»  

Bubur Ayam Sukabumi

Sarapan Bubur Ayam??? Siapa takut!!! Mmmm…Ga kebayang kelezatan Bubur Ayam, ada kedelai gorenya….bawang merah goreng…irisan cakwe…taburan seledri plus kerupuk kanji. MMmm…nikmatnya!!!! Daripada beli mending bikin sendiri aja, praktis dan terjamin kebersihannya. Yuk masak Bubur Ayam Sukabumi sama-sama, berikut ini adalah step...
Lihat Selengkapnya »»  

Martabak Manis

  Martabak manis atau yang biasa juga disebut Kue Terang Bulan akhir-akhir ini mulai dibicarakan kembali seiring dengan munculnya Martabak Bolu, terutama di daerah Bandung. Dilihat dari tampilannya, Martabak Manis dan Martabak Bolu hampir sama, bedanya Martabak Bolu teksturnya lebih lembut menyerupai Bolu dan tidak banyak...
Lihat Selengkapnya »»  

Martabak Shanghai Bumbu Kari

Anda penggemar martabak??? Sudah pernah mencoba Resep Martabak Shanghai Bumbu Kari??? Resep Bahan Kulit Martabak Shanghai Bumbu Kari : 200 gram tepung terigu protein sedang 1 sendok teh garam 1/2 sendok teh baking powder 2 butir telur 350 ml santan dari 1/4 butir kelapa 1 sendok makan daun seledri cincang halus, diperas airnya 1...
Lihat Selengkapnya »»  

Martabak Daging Kari

Martabak Daging Kari ini cocok juga bila dimakan bersama nasi… Resep Bahan Martabak Daging Kari : adonan dasar kulit martabak I 1 resep telur bebek 6  butir daging sapi cincang 250 gram bawang perai 6 batang, iris tipis minyak goreng 200 gram Resep Bumbu Halus Martabak Daging Kari : bawang putih 4 siung bawang merah...
Lihat Selengkapnya »»